Pagi di Central Park ~ Aan Mansyur

Pagi di Central Park.
Ada serimbun semak sedang berbunga, berembun merekah
Di dekatnya, di bangku taman, duduk tertidur gelandangan,
merengkuh tubuh ringkih sendiri.
Aku tidak tahu nama mereka.

Aku seperti menyelamin kesedihan lama,
yang hidup bahagia dalam pelukan puisi-puisi Pablo Neruda.
Aku bagai menyelami sepasang kolam,
yang dalam dan diam di kelam wajahmu.

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s